Perbakin Siapkan Venue Baru untuk Tiga Kejuaraan Menembak Internasional

Metrotvnews.com 2019-08-15

Views 17

Jelang Sea Games 2019 Filipina, Persatuan Menembak dan Berburu Indonesia (Perbakin), telah merenovasi dan juga membangun venue baru untuk nomor trap. Venue standar internasional ini, tengah dikebut pembangunannya untuk latihan menyambut Sea Games dan juga nantinya akan dipakai untuk tiga kejuaraan menembak internasional di Indonesia. 
Perbakin Siapkan Venue Baru untuk Tiga Kejuaraan Menembak Internasional

Share This Video


Download

  
Report form